Estimasi Rencana Anggaran Biaya Pembangunan Ulang Abutmen Jembatan Studi Kasus : Tebing Tinggi - Siantar

Dublin Core

Title

Estimasi Rencana Anggaran Biaya Pembangunan Ulang Abutmen Jembatan Studi Kasus : Tebing Tinggi - Siantar

Creator

ERIC MALVIN BANGUN
NOTAR : 20171032

Abstract

Untuk bisa menjadi informasi yang penting dan dapat dijadikan investasi dalam pembangunan proyek terutama proyek pembangunan jembatan. Baik dari jumlah biaya pembuatan nya, volume pekerjaan, jenis pekerjaan, harga bahan, dan upah kerja. Semua itu bertujuan untuk menekan biaya pembuatan sehingga lebih efisien dan terukur. Karen hal ini penulis ingin menghitung Rancangan Anggaran Biaya (RAB) dari pembangunan ulang abutment jembatan. Tujuan pembuatan tugas akhir ini untuk membahas tentang biaya dari pembangunan jembatan BH 60 di Arskabu - TebinTinggi. Pembahasan pertama mengenai Rencana Anggaran Biaya (RAB). Rencana Anggaran Biaya dan volume dalam pembangunan jembatan BH 60 di Arskabu - TebingTinggi terdiri dari pekerjaan umum, pekerjaan sipil, pekerjaan jembatan bangunan bawah dengan acuan AHS (Analisa Harga Satuan) dari kontraktor yang menggunkan AHS Provinsi Sumatera Utara 2019. Dari hasil perhitungan yang didapatkan biaya jumlah total volume pekerjaan sipil bagian bawah 29.424,09 dan rencana anggaran biaya dari perkerjaan persiapan dan pekerjaan sipil bagunan bawah Rp. 1.386.741.806.

Kata kunci : Jembatan , Abutment , RAB

Social Bookmarking

Citation

ERIC MALVIN BANGUN NOTAR : 20171032, “Estimasi Rencana Anggaran Biaya Pembangunan Ulang Abutmen Jembatan Studi Kasus : Tebing Tinggi - Siantar,” Repository PPI Madiun, accessed September 20, 2024, https://repository.ppi.ac.id/items/show/66.